Fly Board
Untuk Fly Board harganya 740,000 rupiah per orang
Waktu permainan 20 menit
- Aktivitas sudah termasuk : semua peralatan, shower, handuk, tempat ganti baju and diasuransikan dari umur 10 tahun sampai dengan 60 tahun
- Kita juga menyediakan makan siang (nasi goreng, mie goreng dan sandwich) dengan harga 20,000 rupiah per orang sudah termasuk soft drink atau air mineral
- Yang perlu dibawa : pakaian ganti, baju renang dan minyak kulit untuk menangkal sinar matahari
Bagaimana caranya bikin reservasi
- Kasi tahu kita kapan (tanggal berapa) permainan akan di lakukan
- Kasi tahu kita jumlah peserta yang akan ikut
- Kasi tahu kita nama hotel dan nama reservasi di hotel tersebut
Untuk reservasi bisa juga mengisi formulir email di bawah ini